Rabu, 02 Maret 2011

Suhajar Diantoro,Ahmad Dahlan-Rudi,Tengku Dahlan

Dalam waktu berselang satu hari saja,Dr Drs H Suhajar Diantoro Msi sebagai Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Riau yang di lantik oleh Gubernur Provinsi Kepulauan Riau Drs H Muhammad Sani atas nama Presiden RI DR Susilo Bambang Yudhoyono,bahkan setelah itu kunker Presiden RI ke Tanjungpinang selama tiga hari,lantas tanggal 1 maret 2011 di lantik Ahmad Dahlan - Rudi sebagai Walikota Batam periode 2011-2016 di lantik oleh Gubernur,kemudian di lantik oleh Walikota Tanjungpinang Tengku Dahlan sebagai Sekretaris Daerah Kota Tanjungpinang.Menyusul kembali pelantikan Nurdin Basirun - Aunur Rafiq sebagai Bupati Karimun periode 2011-2016,menyusul lagi pelantikan Ilyas Sabli  -Imalko untuk Bupati Natuna periode 2011-2016,lantas pelantikan Sekda depenitif lagi untuk Kab Lingga,kemungkinan Dewi Kartika pada saat ini menjabat sebagai Kadis Pertambangan,lantas bisa jadi pelantikan lagi untuk Eselon II,III,IV di lingkungan Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau.Isu yang santer Kepala Bappeda Robert Iwan Loreoux,posisi Pariwisata akan di jabat Guntur Sakti,lantas Kesbang linmas akan memasuki pensiun,Irwasda,Kabiro umum,dan sejumlah nama lainnya,tergantung Gubernur dan Wakil Gubernur Kepulauan Riau DR H Muhammad Suryo Respationo SH,MH.Kepulauan riau di banjiri oleh ucapan selamat baik itu di koran,majalah,SKU mingguan dan karangan bunga lainnya,belum lagi untuk Sekda Kab Natuna,Sekko Batam,Sekda Kab Kepulauan Anambas.Ini di sebabkan karena masih banyaknya Plt.Semoga tahun 2011 sudah selesai semua,tinggal bekerja secara maksimal dan melayani warga dengan baik.Jadi lah PNS - Honorer yang beretika,bermoral,bermartabat,dan punya integritas yang tinggi.Jujur,patuh terhadap atasan,saling hormat menghormati yang senior dan junior,sehingga birokrat berjalan sebagai mana mestinya,tidak seperti apa kata Ketua DPRD Kepri Ir Nur Syafriadi Msi yang konon banyak di kedai kopi ,main warnet,ngantar anak,ngantar istri belanja,lihat anak sakit,lihat orang tua di kampung,banyak alasan,hal ini perlu di rubah dan di berikan tindakkan tegas,bila tidak ada alasan yang tepat dan jujur.Jadilah pelayan yang baik,dan ini di pertegas oleh Zamzami A karim,serta H Syaiful Bahri dari PAN. semoga .... sukses

Tidak ada komentar:

Posting Komentar